Installasi AMPPS di windows lengkap dengan gambar


Panduan instalasi AMPPS software pengganti XAMPP lengkap dengan gambar.
Pertama-tama anda harus mendapatkan file instalasi dari AMPPS itu sendiri dengan mendownload
DI SINI .

Setelah anda berhasil download , buka file instalasi dari AMPPS, dan muncul gambar seperti ini klik next

Gambar 1.1 instalasi ampps - Ir Official

License Agreement. Klik I Accept the agreement , kemudian klik next ,
 jika anda mengklik i do not accept the agreement maka tombol next tidak akan bekerja, jadi klik accept aja biar cepet :D 


Setelah ke license agrerment, ke langkah selanjutnya AMPPS menampilkan CMS apa saja yang tersedia dalam paket instalasi , selebihnya anda bisa download sendiri ya :D . Klik Next


 Pilih folder instalasi , saran saya pindahkan folder instalasi anda di direktori lain , soalnya untuk menghindari hal yang tidak di inginkan , seperti
  • Sistem Crash, 
  • Windows terkena virus jadi harus instalasi ulang
  • untuk yang pake deepfreeze kan jadi suram kalo di letakkan di folder instalasi windows :D
Klik browse 


 pilih direktori penyimpanan, disini anda tidak perlu membuat folder baru , karena AMPPS akan otomatis membuat folder dengan nama AMPPS sendiri di direktori anda
klik OK untuk melanjutkan


 Folder sudah dipilih, dan klik next
 Sambil minum kopi / susu / teh / air putih / minuman yang ada didunia ini , nikmatilah proses instalasi yang sedang berjalan hahahh , biasanya tidak memakan waktu lama untuk proses ini .



AMPPS berhasil di install , biarkan checklist LAUNCH AMPPS, and happy ending , you must klik FINISH :D


 Tampilan awal AMPPS, Apache dan Mysql akan auto start


Untuk menjalankan silahkan ketik LOCALHOST di web browser andalan anda.

0 comments:

Post a Comment